TEMA :
BAGAIMANA PASTI SEORANG MAHASISWA DAPAT LULUS SEBAGAI AKUNTAN DARI PPA
ANALISIS PERSOALAN POTENSIAL
Persoalan
Potensial
|
Kemungkinan
Sebab
|
Bobot
|
Tindakan
Pencegahan
|
Tindakan
Penanggulangan
|
Sistem
Informasi
|
1.
Terbatasnya kemampuan menganalisis suatu masalah
|
Keterbatasan
pengetahuan dan kurangnya pengalaman
|
|
Memperluas
wawasan
|
a.
Mengikuti kegiatan workshop
b. Melakukan
kegiatan penulisan
|
a.Berpartisipasi
dalam kegiatan ikatan organisasi mahasiswa
|
2.
Terbatasnya kondisi fisik
|
Kelelahan
akibat mengikuti pendidikan disertai dengan kesibukan bekerja
|
|
Perlunya
kemampuan dalam mengelola waktu (manageable time)
|
Mengikuti
kelas weekend bagi yang bekerja sehingga karir tidak terganggu
|
Mencari
tahu informasi ke bagian PPA mengenai prosedur kelas weekend
|
3.
Keterbatasan dalam penguasaan materi kuliah yang diampu
|
Kurangnya
bahan-bahan pembelajaran seperti buku-buku rujukan, catatan mengenai materi
yang sudah dijelaskan maupun bahan referensi lainnya.
|
|
a.
Memberikan perhatian penuh pada saat proses belajar
mengajar
b. Aktif
dalm diskusi kelas
c.
Aktif bertanya kepada dosen atau senior yang ahli di
bidangnya perihal materi kuliah yang belum dipahami
|
Terlibat
dalam kegiatan kelompok belajar
|
Menjalin
keakraban dengan teman sekelas maupun senior
|
4.
Masalah dalam keluarga
|
Timbulnya
perpecahan/konflik di antara orang tua
|
|
Tidak
mencampuradukkan masalah keluarga dengan studi belajar
|
a.
Terlibat dalam
kegiatan-kegiatan sosial
b.
Mengikuti kegiatan-kegiatan keagaman yang dapat
membangkitkan spritualitas dan ketenangan emosi
|
Berperan
serta dalam kegiatan mahasiswa yang bersifat keagamaan maupun sosial di
kampus
|
5.
Kurangnya disiplin dalam penyelesaian tugas
|
Kurang
informasi dan keterbatasan waktu penyelesaian tugas
|
|
Mencari
tahu informasi kapan dan atau kepada siapa tugas dikumpulkan secara kolektif
atau individu
|
Menghubungi
via email kepada dosen yang bersangkutan dalam hal pengumpulan tugas
|
Mengidentifikasi
dosen yang mengampu matkul yang bersangkutan
|
0 comments:
Posting Komentar